Respons Wanita Tani terhadap Pengolahan Patty Susu di Desa Gedangan Cepogo Boyolali
DOI:
https://doi.org/10.36626/jppp.v22i2.1451Keywords:
Patty Susu, Respons, Wanita TaniAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respons wanita tani terhadap pengolahan patty susu dan pengaruh karakteristik wanita tani yaitu tingkat pendidikan, jumlah kepemilikan ternak, pengalaman mengolah susu terhadap respon. Desain kajian menggunakan one-shot case study dengan pendekatan penyuluhan melalui ceramah, diskusi, dan demonstrasi. Pengambilan 41 sampel menggunakan metode proposional sampling. Tingkat respons dianalisis secara deskriptif dan regresi linier berganda untuk menganalisis pengaruh karakteristik wanita tani terhadap respons. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat respons wanita tani berada pada kategori sangat tinggi dengan skor 3.302 (skala 779 - 3.895), Terdapat pengaruh sangat signifikan (P<0,01) pada tingkat pendidikan, jumlah kepemilikan ternak, dan pengalaman mengolah susu terhadap respon wanita tani dalam pengolahan patty susu, serta tidak berpengaruh signifikan (P>0,05) pada katagori umur wanita tani.
References
Amrin. (2016). Data Mining dengan Regresi Linier Berganda untuk Peramalan Tingkat Inflasi. Jurnal Techno Nusa Mandiri, 13(1)(1), 74–79.
Ariska, P. E., & Prayitno, B. (2019). Pengaruh Umur, Lama Kerja, dan Pendidikan terhadap Pendapatan Nelayan di Kawasan Pantai Kenjeran Surabaya Tahun 2018. Economie, 01(2), 37–46.
Azuz, F., Tahitu, M. E., Kuswarini Sulandjari, Yodfiatfinda, Pakpahan, H. T., Damayanti, A., Far Far, R., & Puryantoro. (2024). Penyuluhan dan Komunikasi Pertanian (M. Ahsani, Ed.).
Ervina, D., Setiadi, A., & Ekowati, T. (2019). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pendapatan Usaha Ternak Sapi Perah Kelompok Tani Ternak Rejeki Lumintu di Kelurahan Sumurrejo Kecamatan Gunungpati Semarang. Jurnal Sosial-Ekonomi Pertanian, 13(2), 187–200.
Handayana, A. W., Fadwiwati, A. Y., & Muhammad, H. (2017). Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Respon Petani terhadap Penyediaan Benih UPBS BPTP Gorontalo. Agroteksos, 26(1), 1–18.
Kalpikawati, I. A., & Sudiarta, N. P. (2023). Kualitas Patty Burger Menggunakan Jantung Pisang Batu (Musa Balbisiana Colla) sebagai Bahan Pengganti Daging. Jurnal Gastronomi Indonesia, 11(1), 1–13.
Karimuna, S. R., Bananiek, S., & Al Jumiati, W. (2020). Potensi Pengembangan Komoditas Peternakan di Sulawesi Tenggara. Jurnal Ilmu Dan Teknologi Peternakan Tropis, 7(2), 110–118.
Kusumawati, E. D., Rahadi, S., Peso, J., & Krisnaninngsih, A. T. N. (2018). Pengaruh Umur Lepas Sapih dan Umur Induk terhadap Produksi Susu Sapi Perah Peranakan Friesian Holstein (Pfh). Jurnal Ilmu dan Teknologi Peternakan Trpis (Jitro), 5(1), 62–68.
Makatita, J. (2021). Pengaruh Karakteristik Peternak terhadap Perilaku dalam Usaha Peternakan Sapi Potong di Kabupaten Buru. Jurnal Agrokompleks Tolis, 1(2), 51–54.
Manafe, V., Pellokila, M. R., & Herewila, K. (2023). Respon Petani terhadap Usahatani Kelor di Desa Noelbaki Kecamatan Kupang Tengah Kabupaten Kupang. Buletin Ilmiah Impas, 24(1), 70–78.
Mardikanto, T., dan Soebianto, P. (2013). Pemberdayaan Masyarakat dalam Perspektif Kebijakan Publik. Alfabeta.
Mardikanto, Totok. (2009). Sistem Penyuluhan Pertanian. UNS Press.
Rusdiana, E., & Nugroho, A. (2020). Respon pada Pembelajaran Daring bagi Mahasiswa Mata Kuliah Pengantar Hukum Indonesia. Integralistik, 31(1), 1–12.
Sudarmanto, B., Lucky, R. S. E., Supriyanto, & Nurdayati. (2022). Respons Peternak Domba terhadap Penyuluhan Inovasi Aplikasi Analisis Usaha dan Recording Ternak Domba. Jurnal Penyuluhan, 18(2), 359–369.
Tereng, F. K., Rupa Matheus, & Jehemat, A. (2024). Respon Petani terhadap Penerapan Pola Integrasi Jagung dan Sapi. Jurnal Penyuluhan & Komunikasi Pembangunan Pertanian (Jpkpp), 3(1), 1–9.
Utami, B. N., & Purwoko, D. (2016). Peran Babinsa dan Mahasiswa terhadap Perubahan Perilaku Petani dalam Program Upaya Khusus Padi Jagung dan Kedelai Di Kecamatan Paron Kabupaten Ngawi. Jsep, 9(1), 41–52.
Vintarno, J., Sugandi, Y. S., & Adiwisastra, J. (2019). Perkembangan Penyuluhan Pertanian dalam Mendukung Pertumbuhan Pertanian di Indonesia. Responsive: Jurnal Pemikiran dan Penelitian Administrasi, Sosial, Humaniora dan Kebijakan Publik, 1(3), 90–96.
Wirawan, K. E., Bagia, I. W., & Susila, G. P. A. J. (2019). Pengaruh Tingkat Pendidikan dan Pengalaman Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Bisma: Jurnal Manajemen, 5(1), 60.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Bambang Sudarmanto, Dwi Novrina Nawangsari, Yesrika Nur Astria Ningrum

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.


